Untuk satu titik berpendar ungu
mengelabui hati. Ada banyak yang ingin tercerita padamu. Tercerita. Bukan mencerita. Atau bercerita. Aku ingin bersamamu menjadi segala ketidaksengajaan. Ketidaksengajaan yang
disengajakan Tuhan untuk terjadi di antara kita. Aku ingin semuanya mengalir
begitu, apa adanya, tidak perlu direkayasa. Tidak butuh...
Gambar lagi
11 tahun yang lalu